Selain berfungsi sebagi penunjuk waktu jam juga bisa kita gunakan sebagai pengingat,salah satunya adalah pengingat waktu shalat.
Yang pasti agar kita lebih bisa menghargai waktu.
Kita bisa memasang jam di blog kita sebagai pengingat waktu sekaligus untuk memperindah dan memperlengkap penampilan blog kita,contohnya seperti di bawah ini:
Setelah melihat contohnya sahabat Blogger pasti gak sabar bagaimana sih cara memasangnya??
Nah pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi Cara Mudah Memasang Jam di Blog,dan yang pasti Gratis tanpa di pungut biaya,hehee.. kita langsung saja ke T K P :
- Yang pertama-tama silahkan sahabat Blogger berkunjung ke http://www.clocklink.com
- Disana sahabat bisa memilih model jam yang sahabat inginkan dari mulai analog,digital,sampai animasi
- Setelah sahabat yakin dengan pilihan yang sahabat inginkan,sahabat bisa langsung klik View HTML tag tepat di bawah contoh gambar jam
- Terkadang ada keterangan yang muncul dalam bahasa inggris yang di bawahnya ada pilihan Accepet dan Not Accepet,sahabat bisa langung klik Accepet
- Disana ada pengaturan zona waktu dan ukuran jam,sahabat bisa atur pada zona waktu GMT +07:00 dan atur ukuran jam sesuai selera
- Disana ada dua pilihan code HTML,sobat bisa pilih yang bagian atas dengan cara mengCopy (jika gagal sahabat bisa memilih yang bagian bawah)
- Buka pengaturan Tata Letak pada Blog yang sahabat miliki
- Tentukan posisi letak jam pada menu Tambah Gadgwt
- klik menu HTML/JavaScrip
- Paste kode HTML yang sahabat Copy tadi di bagian Konten,beri judul jam pada bagian judul widget atau di kosongkan
- Selesai
semoga bermanfaat di tunggu komentarnya..
Thanks
Klik disini untuk berkomentar 0 komentar:
Berkomentarlah dengan bijak karena setiap perkataan yang kita ucapkan merupakan cermin pribadi seperti apa diri kita..