Menunggu...

Cara Membuat Efek Link Blog Berwarna-warni

Cara Membuat Efek Link Blog Berwarna-warni
Pada kesempatan kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat dan menerapkan efek link blog berwarna-warni, yaitu sebuah efek link hover yang apabila mouse di arahkan akan mengahasilkan efek berwarna-warni seperti pelangi (lebih tepatnya seperti kembang api), silahkan sobat simak artikel ini sampai habis.

Yang akan saya terapkan di sini sangatlah mudah,sobat tidak perlu mengedit HTML yang memakan banyak waktu dan butuh ketelitian,sobat tinggal memasang javascript berikut pada pengaturan tata letak blogger.
Berikut langkah-langkahnya :

  1. Seperti biasa Login ke akun blogger sobat
  2. Masuk ke pengaturan Tata Letak
  3. Klik Tambah Gadget lalu pilih HTML/JavaScript
  4. Masukan code javasript di bawah ini lalu Simpan

<script src="http://bloggerblogwidgets.googlecode.com/files/Rainbow_Colors_Way2blogging.js" type="text/javascript"></script>

Nah sekarang lihat hasilnya,penampilan blog sobat sudah tidak jadul lagi karena tulisan yang mengandug link kini sudah berwarna-warni layaknya pelangi,hehee..
Di tunggu komentarnya...
Advertise Here
By adjieumbara.blogspot.com
300x250

Klik disini untuk berkomentar 0 komentar:

Berkomentarlah dengan bijak karena setiap perkataan yang kita ucapkan merupakan cermin pribadi seperti apa diri kita..

Terima kasih atas komentar Anda